Rupanya mega di ufuk mulai menghitam
Angin mulai bertiup-tiupan
Pohon mulai bergoyang
Dedaunan pun mulai hirap
Tik... Tik... Tik...
Rintikan air itu terdengar kembali
Mentari yang telah pergi
Rinai yang telah membasahi
Hujan
Suasana yang dapat dirasakan
Atas kerinduan-kerinduan
Kenangan dalam kehidupan
Ada cerita di setiap detik rintik
Dalam kisah cinta ini
Dingin, perih...
Itu hati ku saat ini
Ku berharap bisa berbahagia nanti
Umpan balik om ke www.kaumuda.website
BalasHapushttps://www.andisatya.eu.org/2022/02/2-hal-unik-yang-perlu-anda-kembangkan.html
BalasHapus